YPP mendukung kegiatan Pusat Kesehatan TNI yang menyelenggarakan Bakti Sosial Kesehatan dalam rangka HUT TNI ke-78 bertempat di Lapangan Olahraga Monas, Jakarta Pusat pada hari Minggu, 24 September 2023. Acara dimulai pada pukul 07.00 - Selesai.
Pada kegiatan ini, YPP berpartisipasi dalam kegiatan Pengobatan Gratis Umum & Gigi serta Khitan Massal dengan memberikan dukungan berupa 100 Paket Goodie Bag yang berisikan:
Pada kegiatan Bakti Sosial Kesehatan di Monas ini, sebanyak 2.287 orang menjadi penerima manfaat,
dengan rincian sebagai berikut:
1. Donor Darah:
Peserta: 1.115 orang
Tercapai: 1.000 kantong
2. Pengobatan Umum: 1.000 orang
3. Pengobatan Gigi: 100 orang
4. Khitan: 100 anak
5. Operasi Katarak: 87 orang
Kegiatan ini melibatkan 203 orang tenaga kesehatan, yang teridiri dari:
1. TNI AD: 83 orang
2. TNI AL: 73 orang
3. TNI AU: 47 orang
Operasi katarak dilaksanakan di rumah sakit RSPAD Gatot Subroto & RSAL Mintohardjo